newnavbar

Thursday, January 28, 2016

Fungsi Folder Res Pada Android



Folder res adalah folder yang besisikan tentang kebutuhan developer ketika membangun sebuah aplikasi android. Sekarang langsung saja  fungsi setiap foldernya.

a. drawable-hdpi : digunakan untuk menyimpan gambar yang terkomplikasi untuk layar denga resolusi tinggi.
b. drawable-ldp : digunakan untuk menyimpan gambar yang terkomplikasi untuk layar dengan resolusi rendah.
c. drawable-mdpi : digunkan untuk menyimpan gambar yang tekomplikasi untuk layar dengan resolusi sedang.
d. layout : berisi file-file xml yang mendefinisikan tampilan antarmauka/interface dari aplikasi yang kita buat.
e. values : berisi file xml yang berisi nilai-nilai yang digunakan dalam aplikasi. Ada bebrapa nama file standart yang dapat digunakan sebagai acuan untuk menyimpan nilai, yaitu :

* string.xml : merupakan file xml yang dapat digunakan untuk menyimpan nilai string. Dan kita akses melalui class R.string.
* styles.xml : merupakan file xml yag memprsentasikan style atau ketika dalam bahas pemrograman web, seperti file css (cascading style sheet) yang mengatur style tampilan aplikasi.
* arrays.xml : merupakan file xml yang digunakan untuk mendeklarasikan array.
*colors.xml : merupakan file xml yang digunkan untuk mendeklarasikan nilai color. Dan dapat diakses melalui class R.color.
* demens.xml : merupakan file yang digunakan untuk mendefinisika nilai demens /dimensi. Misal 10x sama denan 10 pixel. Dan dapat diakses melalui class R.dimens.

No comments:

Post a Comment

Baca Juga