newnavbar

Saturday, May 23, 2015

Batasan Penamaan Variabel

Dalam mendaklarasikan suatu variabel, terdapat beberapa batasan yang perlu anda ketahui, yaitu sebagai berikut :
 1. Bahasa C merupakan bahasa yang bersifat case-sensitive ( membedakan penulisan huruf kecil dan      huruf besar) sehingga nama variabel pada saat pendeklarasian dan digunakan, penulisanya harus          sama.dalam bahasa C, variabel a dan A akan dianggap sebagai dua variabel yang berbeda
2. Nama karakter variabel tidak boleh berupa angka ataupun diawali oleh angka.
3. Nama variabel tidak boleh mengandung spasi ("biasanya aku mengunakan under line " _ " untuk         menggantikan spasi").
4. Nama variabel tidak boleh menggunkan karakter simbol ( #,$,&,^,!,#,*,dll).
5. Nama variabel tidak boleh menggunkan kata kunci maupun makro yang telah didefinikan dalam         bahasa C ( void, return, public ,dll)
6. Biasanya untuk memberi nama variabel se-deskriptif mungkin sehingga program akan mudah             untuk di baca dan di mengerti oleh orang lain.

No comments:

Post a Comment

Baca Juga